Rabu, 24 Januari 2018

PROGRAM KERJA PTKP SEMESTER 1




MATRIK PROGRAM KERJA
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG JEMBER KOMISARIAT LUMAJANG
                                        BIDANG        : PTKP
                                        Semester         : I
                                        Pejabat           :RENDI, RISKI, SYAFI’I
NO
PROGRAM KERJA
TUJUAN
SASARAN
TARGET
BENTUK KEGIATAN
ANGGARAN DANA
PELAKSANAAN
1
Diskusi kasus terhadap isu-isu kekinian
-      Menjalin silaturrahmi lintas OKP
-      Menambah eksistensi HMI
-      Memberikan masukan,saran, kritik dan solusi terhadap pemerintah
-    Stake Holder pemerintahan
-    OKP di kab. Lumajang
-    Pimpinan PT se kab. Lumajang
-     HMI Dapat memberikan solusi kongkrit terhadap permasalahan pemerintahan
-     HMI dan OKP di kab. Lumajang dapat terjalin silaturrahmi
-       Diskusi lintas OKP
-       Hearing
-       Aksi demonstrasi
500.000 / semester
- 1 bulan sekali minggu ke 1 /  2
- 1 bulan sekali minggu ke 3 / 4
- condisional
2
Pengawalan pokja dan pembentukan komisariat persiapan
-      Membentuk pokja hasyim ashari menjadi komisariat persiapan
-      Memberikan pembinaan tentang mekanisme dan aturan-aturan pengelolaan komisariat
-      Mengontrol setiap agenda kerja pokja hasyim ashari
-      Membentuk pokja di perguruan tinggi se kab. Lumajang
-    Pokja hasyim ashari
-    Anggota pokja hasyim ashari
-    Seluruh kampus di lumajang
-     Pokja hasyim ashari dapat menjadi komisariat persiapan
-     Terbentuknya pokja baru
-       Pembentukan komisariat  hasyim ashari
-       Pembinaan anggota komisariat hasyim ashari
-       Pengontrolan anggota komisariat persiapan hasyim ashari
-


-



-
- condisional


- condisional



- condisional
3
HMI mengawal internal mahasiswa di perguruan tinggi
-       Penambahan nilai-nilai HMI pada mahasiswa di perguruan tinggi
-       Memberikan pengawalan dan pemahaman tentang organisasi mahasiswa di perguruan tinggi
-    Mahasiswa di perguruan tinggi kabupaten lumajang
-     Mahasiswa mengerti tentang ORMAWA internal perguruan tinggi

-     Pengkaderan HMI di perguruan tinggi dapat berjalan terus menerus
-       Pengawalan pemilwa
-       Pendelegasian kader internal kampus
-       Perekrutan anggota muda
-           
-    Condisional
-    Condisional

-    Condisional
4
HMI BLUSUKAN
-       Menumbuhkan sifat pemurah kepada sesama
-       Meningkatkan rasa syukur kepada Allah SWT
-       Terbentuknya jiwa sosial kader HMI
-    Masyarakat di pesisir kota Lumajang
-     Kader HMI dapat mempunyai jiwa sosial
-     Memberikan keringanan kepada masyarakat pesisir kota Lumajang
 Baksos
 1.500.000
 November 2017 minggu pertama
5
Mahasiswa berdebat
-       Flashback mahasiswa terhadap sejarah bangsa Indonesia
Mahasiswa di kabupaten Lumajang kader HMI di lingkup cabang Jember
Mahasiswa dapat mengambil pelajaran tentang sejarah bangsa Indonesia
Lomba debat
3.000.000
Agustus 2017 minggu ke 2
6
Zakat
-       Terbentuknya jiwa sosial dan keislaman kader HMI
-       Anggota
-       Alumni
Tersalurkannya zakat anggota dan alumni HMI kepada amil zakat
Amil Zakat
-           
Juni ke-3



Tidak ada komentar:

Posting Komentar